Jalan Sehat Roadshow Kemerdekaan “Vario Day”

Salam Satu Hati!

Kemarin di hari Minggu, 26 Agustus 2018 Dealer Wing MPM Motor Basra bikin acara seru lagi nih. Jalan Sehat Roadshow Kemerdekaan “Vario Day”. Lokasinya berada di Balai RW.12 Kel.Tanjungrejo Kec.Sukun Kota Malang.

IMG-20180825-WA0001

Kegiatannya banyak dan seru banget. Mulai dari jalan sehat yang start pukul 07:00 dengan ratusan doorprise menarik, kemudian dilanjut lomba Agustusan, panggung hiburan bersama penyanyi dangdut yang cantik, bisa juga test ride berhadiah. Pokoknya yang kemarin ga ikutan nyesel banget deh.. Jadi lain kali jangan lupa untuk selalu ikutan acara kita ya!

IMG-20180827-WA0005

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s